Pembongkaran Lapak PKL di Kel. Karanganyar

2018-02-21 0 comments

Januari 2018. Dalam rangka mewujudkan ketertiban tata ruang Kasi Trantib dan Tim Gabungan Petugas Kebersihan Kecamatan Tugu  membongkar lapak pedagang kaki lima yang sudah tidak terpakai dan terlihat kumuh ditepi jalan protokol Kelurahan karanganyar.